Friday, April 29, 2016

Bagaimana Cara Membuat Judul Blog SEO Friendly

Cara untuk membuat Nama atau Blog Title SEO Friendly sangatlah mudah. dengan cara mengganti kode <title> di template dengan cara masuk ke menu Edit HTML.

SEO FRIENDLY  Dengan menggunakan Kode Judul Blog SEO Friendly, maka akan dengan mudah bagi kita untuk lebih di kenal di dalam pencarian Google dan Blog kita akan lebih mudah juga untuk di indeks.

untuk membuat kode SEO Friendly benilah caranya :

  • KIta buka Template dan klik Edit HTML
  • Cari dan ganti kode yang saya kasih warna biru di bawah ini
<title><data:blog.page title/></title>

Dngan menngunakan kode di bawah ini, lalu letakan kode tersebut di bawah <head>


<b:if cond='data:blog.pagetype == "item"'>
<title><data:blog.pagename/> | <data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pagetitle/></title>
</b:if>

Seandainya kode <title> Blog anda sudah sama seperti yang di atas, tidak perlu anda untuk menggantinya,  karena nama Blog anda sudah mudah diindeks oleh Google. Dengan kode ini nama blog anda akan memunculkan judul tulisan di halaman posting dan itu sangat bagus untu SEO Friendly. Selamat untuk mencoba.


2 comments :

  1. sanagat bagus, tapi sayang saya belum punya blo, tolong dong posting cara bikin blog

    ReplyDelete
  2. makasih
    ya nanti saya akan coba membuat artikel tentang cara membuat blog
    di tunggu aja ya

    ReplyDelete

Kritik dan saran yang bersifat membangun, sangat saya harapkan demi kemajuan dalam pembutan artikel dalam blog ini, Terimakasih.